![]() |
Jejak si petualang |
Bekerja dengan cepat waktu merupakan impian setiap orang, mungkin saja karena terburu oleh waktu, atau bisa juga untuk membuat si boss-nya itu senang. tapi pernahkah dipikirkan ketelitian, kecermatan dan kesesuaian dalam menyelesaikan tugas tersebut?. Setiap perlakuan atau tindakan tentu saja punya akibatnya. yang berhasil baik tentu saja disenangi, dipuji dan bahkan diberi penghargaan namun sebaliknya sebuah kesalahan dapat berakibat buruk untuk kesempatan selanjutnya tergantung seberapa cerdik kita melihat dan mendapatkan serta memperbaikinya. kesalahan kecil yang dibiarkan bisa fatal akibatnya seperti Pepatah Jepang :
Pepatah ini dapat menjadi sebuah inspirasi bahwa sekecil apapun kesalahan yang terjadi haruslah diperbaiki karena jika dibiarkan sessungguhnya dapat berakibat fatal. sebagai seorang karyawan kantor perlu untuk cermat jika tak ingin perusahaan ia bekerja jadi gulung tikar. seorang petualang harus cerdik dalam menghadapi ular naga, menghadapi dinginnya salju atau daerah kutub di Alaska, menghadapi panasnya gurun sahara."Hanya karena kurang satu paku, tapal kuda terlepas. Karena kurang satu tapal kuda, kudanya berkurang satu. Karena kurang satu kuda untuk ditunggangi, pesan tak tersampaikan. Karena pesan tak tersampaikan, kita kalah perang."
"Karena kurang satu paku bisa menyebabkan kita kalah perang maka konsentrasilah dalam bekerja agar cepat, cermat dan hasilnya memuaskan"Regards..
Jefry